Menambahkan Ukuran Kertas F4 pada Ms Word

Assalamualaikum Wr Wb




  Ukuran kertas F4 ( 21,5 cm x 33 cm) sering juga disebut kertas folio. terkadang kita selalu kesusahan dalam mengubah ukuran kertas pada ms word,karena ukuran kertas ini tidak ada pada page. untuk menambahkannya caranya sangat mudah sekali.

1. Klik Start -> Control Panel


2. Klik Printer or Other Hardware


3. Klik Printer and Faxes



4. Klik File -> Server Propertion
    akan muncul dialog box













5. Ceklis Create a new form, ubah form name jadi f4/folio, ubuh ukuran dari english ke metrix, ganti height dan weight menjadi 21,5 cm dan 33 cm
6. Klik save form dan ok

semoga berguna dan bermanfaat

0 Response to "Menambahkan Ukuran Kertas F4 pada Ms Word"

Post a Comment

Berkomentarlah dengan bijak dan sesuai Topik. Dilarang berkomentar yg menyinggung SARA, kata kotor, pelecehan & semisalnya. Admin berhak tidak menampilkan komentar Anda jika melanggar Peraturan. Terimakasih Banyak, Horas!!!!